8
Waduuhh...
Bingung juga neh kenapa? Soalnya ini yang pertama kali menghadapi yang seperti ini. Artikel Sekolah Manajemen Perhotelan IHS Kena Sand box. Padahal baru kemaren di cek artikel ini masih nongkrong di posisi no 11 di google.co.id. Tapi malam ini saya coba cek, artikel tersebut hilang entah kemana.

Ingat-ingat lagi, kalau tidak salah memang banyak juga para blogger yang suka mengalami hal seperti ini. Jadi langsung searching di google buat cara mengatasinya. Setelah baca langsung praktek cara-cara Cepat Keluar dari Google Sandbox.

1. Edit artikel yang terkena efek sandbox yaitu artikel Sekolah Manajemen Perhotelan IHS dengan menambahkan beberapa kata atau kalimat baru. Cek link yang ada, pastikan tidak ada yang broken link. Anda juga bisa tambahkan beberapa link atau menguranginya. Intinya lakukan update pada postingan yang bersangkutan.
2. Buat postingan yang berhubungan dengan Google Sandbox dan arahkan link ke postingan yang terkena efek tersebut.
3. Resubmit Sitemap blog Anda dengan menggunakan bantuan Google Webmaster Tools.
4. Berikan beberapa backlink berkualitas ke postingan yang bersangkutan dengan berkomentar di blog lain atau menaruh link tersebut di blog dummy Anda.

Dan yang terakhir adalah tinggal "berdoa" semoga artikel Sekolah Manajemen Perhotelan IHS lekas keluar dari efek ini dan dapat diindeks kembali oleh Google.
Jika ada teman-teman yang punya cara lebih cepat, mohon share dan koment dibawah ya...

Posting Komentar

  1. Alhamdulillah gan...
    Postingannya udah kembali ke google.....

    BalasHapus
  2. tetep semangat gan,,,,! mudah2an yang aq ga kna juga,,,,n salam hangat dari Blogger Madura....

    BalasHapus
  3. wah keren artikelnya langsung di halaman pertama no 2 mantaps....

    BalasHapus
  4. saya cuma bisa ngikutin tutorial doank gan, selebihnya tidak tahu apa-apa. Maklum NEWbi

    BalasHapus
  5. Thanks buat semuanya...
    Hariri @ Ane juga masih belajar kok...

    BalasHapus
  6. selamat ya, , udah di page one

    BalasHapus
  7. Mantabh mas..
    langsung di page 1 nomor 2..

    kerenn..

    BalasHapus
  8. Akhirnya yang aq kena juga gan... hehe..! nasib dah...

    BalasHapus

Mohon maaf bila admin tidak bisa langsung membalas atau pun langsung berkunjung kembali ke blog sahabat blogger yang telah berkunjung ke sini. Kalian bisa meninggalkan komentar yang layak dengan menggunakan Nama dan URL blog sobat. Saya mengaktifkan filter dan comment moderator full sehingga setiap komentar pasti saya baca dan jika memang itu saya rasa harus dijawab, pasti saya akan memenuhinya.

Hanya komentar yang memang saya anggap pantas yang akan diterbitkan. Sekalipun itu kritikan atau ejekan, jika memang itu layak untuk di bahas.

 
Top